Pelebaran Jalan Dedel - Pace Mulai Digarap
20 November 2019 09:29:29 WIB
SIDA_Dadapayu. Jalur Dedel menuju Pace(Candirejo) kini tengah dilaksanakan pelebaran. Dimulai sejak Selasa 19/11, TPK yakni Bapak-bapak Dukuh Dedel Wetan dan Dedel Kulon mengawasi pengerjaan perdana program pembangunan ini.
Pelebaran jalan ini dimasudkan untuk memperlancar aksesibilitas masyarakat antar desa Dadapayu- Candirejo. Karena ajlur tersebut juga merupakan jalur ekonomi bagi masyarakat Dadapayu terutama padukuhan Dedel dan Sempon.
Panjang ruas jalan yang dekerjakan yaitu 374 meter dengan anggaran 68 juta rupiah. Pengerjaan kegiatan ini dibantu menggunakan alat berat agar lebih cepat. Target lama pengerjaan kegiatan adalah 25 hari.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- KEBIJAKAN PRIVASI KALURAHAN DADAPAYU
- Fasilitas untuk Penyelenggaraan Informasi Publik di Kalurahan Dadapayu
- STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENDOKUMENTASIAN INFORMASI PUBLIK KALURAHAN DADAPAYU
- STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENYUSUNAN DAFTAR INFORMASI DAN DOKUMENTASI PUBLIK
- STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN UJI KONSEKUENSI INFORMASI PUBLIK
- STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN INFORMASI PUBLIK
- ALUR LAYANAN ATAU KEBERATAN INFORMASI